Testimoni
"Dengan adanya website ini, memudahkan kami dari pihak sekretaris jemaat untuk menyampaikan warta jemaat terbaru ke layar infokus ketika kebaktian sedang berlangsung. Selain dari itu, membantu warga jemaat untuk mengingat jadwal pelayanan serta adanya transparansi dalam bidang keuangan jemaat. Dan Manfaat lainnya adalah terciptanya perhatian khusus kepada warga jemaat dalam bentuk doa dan ucapan selamat bagi nama-nama yang berulang tahun yang sudah ditampilkan oleh website dalam waktu satu minggu."
Dari : Arinius Zai
(Sekretaris BNKP Jemaat Tuwuna)